Pages

Monday 7 February 2011

Tawuran Antar Desa Tiga Warga Luka Bacok

Tawuran antar desa di kecamatan Kalitengah Lamongan menyebabkan tiga orang warga luka-luka. Senin siang, polisi menetapkan 10 orang sebagai tersangka. Polisi juga mengamankan senjata tajam dan kayu yang digunakan para pelaku.

dari tiga korban luka, mulyono warga desa kuluran mengalami luka paling parah. pia berumur 55 tahun ini mengalami luka bacok dan luka akibat puulan benda keras. hingga senin siang, mulyono masih di rawat di rumah sakit muhammadiyah lamongan. sementara dua korban lain, yakni mustakim dan majudi yang juga warga kuluran sudah ipulangkan.


menurut sejumlah saksi dan korban, tawuran antara warga desa kuluran dan desa kediren ini bermula saat pemuda warga desa kediren menggeber-geber kendaraanya. warga kuluran awalnya membiarkan saja, namun karena jengkel, warga kuluran akhirnya melaukan pengejaran.


saat warga kuluran mengejar sampai di desa kediren yang masih tetangga desa, tiba-tiba sekelompok pemuda bersenjata tajam menghadang dan langsung melaukan pengeroyokan. warga kuluran yang tidak mengira akn dihadang dengan senjata tajam akhirnya hanya bisa menghindar.


hingga saat ini polisi sudah mengamakan 10 orang pelaku pengeroykan yang semuanya pemuda warga desa kediren. selain itu, polsi juga mengamkan barang bukti berupa senjata tajam, kayu dan batu yang digunakan untuk melakukan pngeroyokan terhadap tiga orang korbn warg desa kuluran.

kini sepuluh tersangka masih berada di mapolsek kalitengah untuk menjalani pemeriksaan. para pelaku ini dijerat dengan pasal 170 kuhp tentang tindakan penganiayaan.

1 comments:

  1. eh emboh arek2 iku golek2 perkoro ae...

    nek gak salah iku berawal dari urusan cewek yo..

    ReplyDelete